cerdas

Orang cerdas adalah mereka yang bisa menjelaskan sesuatu yang rumit sekalipun dengan bahasa paling sederhana dan bisa dimengerti oleh semua orang.

Bahkan oleh anak kelas 5 SD sekalipun.

Jadi, mau sepintar atau sepanjang apapun gelarmu, sebanyak apapun pengalamanmu, setinggi apapun jabatanmu, kalau orang lain tidak mengerti apa yang kamu ucapkan,

atau kamu tidak bisa menyederhanakan bahasa yang kamu sampaikan,

percuma.






No comments:

Post a Comment

Happy Birthday, Kengo Kawanishi

 2023.2.18 Happy birthday, Kengo Kawanishi🎉 Akhir-akhir ini saya lagi suka sama Seiyuu (voice actor) Kengo Kawanishi. Berawal dari nonton D...